Sistem Informasi Desa Sudagaran

shape
Shape Shape
Blog Blog

KWT Srikandi siap begerak

Kelompok Wanita Tani (KWT) Srikandi desa Sudagaran melaksanakan pertemuan perdana (22-04-2019) pasca pembentukannya pada 15 Maret 2019. Pertemuan ini dihadiri oleh pengurus dan anggota serta dibimbing oleh ppl, ketua gapoktan dan babinsa. Dalam pertemuan tersebut menghasilkan kesepakatan untuk kegiatan di bulan mei, yaitu membuat arang sekam. [fj

Komentar